Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2016

Panggunaan Media Sosial yang Baik

Dalam menggunakan media sosial pada saat ini banyak masyarakat yang menggunakan dengan tidak semestinya. Media sosial sebenarnya digunakan untuk memudahkan seseorang dalam melakukan sesuatu tetapi masih saja banyak masyarakat yang tidak pintar dalam penggunaannya. Permasalahan ini sangat erat kaitannya dengan pemahaman kita tentang sain, teknologi dan masyarakat. Ketika teknologi datang di kalangan masyarakat tetapi tidak didukung dengan pengetahuan akan menggunakannya itu akan menyebabkan penyimpangan dalam menggunakan media sosial.      Atas dasar hal diatas maka diperlukan adanya etika kita dalam menggunakan media sosial atau lebih dikenal dengan istilah Netiket. Netiket merupakan aturan tata krama kita dalam menggunakan media sosial. Berikut adalah etika dalam menggunakan media: Tidak Mengandung Unsur SARA , maksudnya adalah didalam tulisan tidak boleh ada tindakan dan pandangan yang didasarkan pada sentimen identitas yang menyangkut keturunan,agama,kebangsaan atau k

Membuat Segitiga Sama Sisi Menggunakan Bahasa C

Gambar
Sekarang saya akan membagikan kepada anda tentang cara membuat segitiga menggunakan bahasa C. Berikut adalah langkah-langkahnya. 1. pertama yang anda butuhkan adalah IDE untuk menbuat coding-an nya. disini saya menggunakan dev c++. seperti biasa kita membuat header bahasa C yaitu #include<stdio.h> sebagai library dari Bahasa C itu sendiri. kita juga perlu menambahkan #include<conio.h> dan getch(); pada akhir agar program tidak keluar sendiri saat di execute. 2. selanjutnya kita tambahkan variabel yang kita akan gunakan. saya menggunakan 4 variabel, yaitu jumlah, i, j, dan k. jumlah itu untuk menunjukkan berapa besar segitiga yang kita akan buat. sedangkan i,j dan k adalah variabel pembantu saja. ke-4 variabel ini ber-tipe int. 3. kemudian tulis fungsi scanf untuk membaca masukan dari user dengan syntax scanf("%d", &jumlah");. %d fungsinya untuk membaca bilangan ber-tipe int 4. selanjutnya kita akan menggunakan fungsi pen

Basis Data

Gambar
BASIS DATA Sebagai mahasiswa jurusan yang berkaitan dengan komputer pasti mendapat mata kuliah Basis Data. Begitu pun dengan saya. Sebenarnya apa itu basis data dan apa gunanya basis data? Berikut ini saya akan membahasnya. Apa itu basis data? Sebelum kita mempelajari basis data, pertama hendaknya kita harus mengetahui apa itu data. Data adalah fakta yang merepresentasikan kejadian atau suatu objek dengan angka, huruf, atau simbol. Data ini yang diolah menggunakan apklikasi berupa sistem informasi sehingga menghasilkan informasi. Untuk menyimpan data tersebut agar tersturktur dan orang lain juga bisa dengan mudah mengakses data tersebut maka diperlukan adanya basis data. Basis data adalah kumpulan data yang tersusun secara teruatur dan sistematis yang disimpan di perangkat elektronik. Tujuan basis data? Speed, artinya dengan adanya basis data kita dengan cepat dapat mengakses data yang ingin dicari. Space, artinya dengan menggunakan basis data kita tidak perlu menyiapkan ruang yang